Thursday, December 9, 2010

Cara Merubah IP Address Luar Negeri

Menyambung tulisan kemaren tentang mempercepat speedy maka kali ini saya ingin memberikan tutorial/aplikasi dari proxy tadi ke browser yang sampeyan gunakan, sehingga IP Address berubah manjadi IP Address luar negeri.

Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya yakni cara mempercepat speedy di http://id-blogku.blogspot.com/2010/11/cara-mempercepat-internet-telkom-speedy.html maka sekarang asumsi saya, sampeyan dah menemukannya.

Oke, lalu bagaimana aplikasinya di browser. Luaaannngggsssung saja.

Mozilla Firefox

Pilih tools---options---advanced---network---settings----manual proxy configurations--- tinggal di isi aja lagi dengan proxy yang udah dapet tadi.

IE 8

Cari dulu tabs tools---internet options---pilih tab connections---tekan tombol LAN Settings----Centang kotak use a proxy server for your LAN. Naah tinggal isi aja kotak di bawahnya.

Netscape Navigator

Sama dengan firefox.

Flock

Sama juga dengan firefox

Safari

Buka tab edit---pilih preferences---pilih tab advanced----trus pilih change settings pada bagian proxy---trus hampir mirip deh sama setting di IE. Ok

Opera

Buka tools---Preferences---pilih tabs advanced---lalu liat sebelah kiri kotak pilih network---klik tombol proxy server----isi deh....

Cukup ini aja, deh sebenarnya masih ada banyak browser yang saya gunakan, cuman sisanya mirip-mirip aja sama setting firefox dan IE... pokoknya di coba-coba aja.

No comments:

Post a Comment